Rak Arsip Besi : Solusi Arsip Banyak Tertata Dengan Rapi

Rak arsip besi merupakan salah satu furniture atau peralatan yang harus ada dalam kegiatan perkantoran. Rak ini dapat membantu Anda menyusun atau menata arsip secara rapi sehingga mudah ditemukan ketika akan digunakan dikemudian hari. Selain itu, dengan material yang terbuat dari besi lemari ini sangat kokoh untuk manahan beban yang lumayan berat.

Rak Arsip Besi, Jual Rak Arsip Jakarta

Ada beberapa keuntungan ketika Anda menggunakan rak arsip ini sebagai tempat untuk menata arsip Anda supaya rapi:

1. Ketinggian Rak Arsip Besi Bisa Disesuaikan

Rak arsip memiliki lubang yang bisa Anda sesuaikan dengan kebutuhan Anda sehingga ruang pada rak arsip akan berguna secara maksimal. Selain itu dengan ketinggian rak yang bisa disesuaikan Anda bisa menaruh barang-barang tertentu dengan dimensi yang besar di rak arsip ini.

2. Rak Arsip Besi Yang Kokoh

Rak arsip ini memiliki kekuatan yang kokoh untuk manahan beban yang lumayan berat. Dengan kaki rak arsip yang terbuat dari bahan plat besi siku dan memiliki ketebalan yang lumayan tebal rak ini mampu menahan beban yang berat. Dengan demikian Anda tidak perlu khawatir jika Anda mau menaruh arsip dalam jumlah yang banyak

3. Dokumen Teroganisir Dengan Rapi

Menggunakan rak arsip akan membuat dokumen arsip yang ada di kantor Anda menjadi rapi dan terorganisir dengan baik. Ketika dokumen arsip terorganisir dan tersusun dengan rapi ini akan memudahkan kita untuk mancari arsip ketika akan digunakan di kemudian hari.

4. Estetika dan Profesionalisme

Ketika menggunakan rak arsip maka dokumen – dokumen yang ada di ruang kerja akan tertata dengan rapi. Hal ini akan memberikan kesan estetikan dan profesionalisme dalam ruang kerja

5. Pemanfaatan Ruang Dengan Maksimal

Menggunakan rak arsip sebagai tepat dokumen akan menghemat ruang kerja. Dengan menggunakan rak arsip ini maka dokumen bisa disusun secara vertikal sehingga ruang horizontal dapat dihemat dan bisa digunakan untuk keperluan yang lain.

Bagi Anda yang saat ini sedang mencari tempat jual rak arsip besi di Jakarta maka Anda sekarang sudah berada di tempat yang tepat.

PT Cahaya Mustika Internesia

Kami merupakan perusahaan yang bergerak dibidang distributor peralatan kantor yang sudah berpengalaman melayani pemesanan dari kantor pemerintahan dan kantor-kantor swasta yang di wilayah Jakarta dan seluruh Indonesia. Untuk customer yang berasal dari kantor pemerintahan kami bisa melayani transaksi menggunkan E-Katalog. Beberapa produk furniture kantor yang kami jual juga sudah memiliki sertifikat TKDN

Untuk Anda customer yang berasal dari kantor swasta kami bisa memberikan diskon menarik untuk Anda jika membeli peralatan kantor di kami. Kami bisa melayani pengiriman produk peralatan kantor ke seluruh kota di Indonesia menggunakan ekspedisi pilihan customer atau ekspedisi langganan kami.

Untuk Anda customer yang berasal dari sekolah yang ada di Indonesia, kami bisa melayani pengadaan peralatan kantor melalui SIPLah. Kami sudah terdaftar di beberapa SIPLah salah satunya adalah SIPLah Blibli.

Segera percayakan kebutuhan kantor Anda hanya kepada kami PT Cahaya Mustika Internesia

“PT Cahaya Mustika Internesia Solusi Kebutuhan Kantor Anda”

PT Cahaya Mustika Internesia
Jl. KH. Moh. Mansyur No. 202H RT 01 / RW 06
Tanah Sereal Kec. Tambora
Kota Jakarta Barat
DKI Jakarta
11210
(https://maps.app.goo.gl/QM5GtwVG3TRX3qDb9)

TELP/WA 0811-3791-1115
https://wa.me/6281137911115

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Keranjang Belanja
WeCreativez WhatsApp Support
Customer service kami akan membantu menjawab pertayaan Anda terkait produk
👋 Halo, ada yang bisa dibantu?